Supervisi Penelitian Model Penanganan Stunting dengan Integrasi Program WASH dan Kecacingan di Labkesda Kabupaten Garut

16 Aug 2021

Beranda 9 Kegiatan 9 Supervisi Penelitian Model Penanganan Stunting dengan Integrasi Program WASH dan Kecacingan di Labkesda Kabupaten Garut

Salah satu anggota tim penelitian, Bapak Joni Hendri, SKM., M.Biotech. (tengah), sedang mengidentifikasi spesimen di Labkesda Kabupaten Garut.

 

Kepala Satker Loka Litbang Kesehatan Pangandaran, Ibu Rosiana Kali Kulla, SKM., M.M. (Ketiga dari kiri), bersama dengan Kepala Administrasi Umum, Bapak Kuswara, S.Sos. (Pertama dari kiri, sedang berdiskusi dengan pejabat struktural Labkesda Kabupaten Garut.

 

Kepala Satker Loka Litbang Kesehatan Pangandaran, Ibu Rosiana Kali Kulla, SKM., M.M., bersama dengan Kepala Administrasi Umum, Bapak Kuswara, S.Sos., melaksanakan supervisi penelitian “Model Penanganan Stunting dengan Integrasi Program WASH dan Kecacingan: Intervensi Literasi, Pemberian Makanan Tambahan dan Peran Pemangku Kebijakan di Kabupaten Garut”, Jumat, 13 Agustus 2021. Kegiatan supervisi dilaksanakan di Laboratorium Kesehatan (Labkesda) Kabupaten Garut. Tahapan kegiatan supervisi dilaksanakan sesuai protokol kesehatan untuk mengantisipasi penularan Covid-19. [DAC]

Print Friendly, PDF & Email

Ikuti

Kegiatan Sebelumnya