Kegiatan
Visitasi Tim Jurnal Ilmiah “BALABA”
Senin 1 Maret 2021 Loka Litbangkes Pangandaran kedatangan tamu istimewa dari Tim Publikasi Balai Litbangkes Banjarnegara. Kunjungan diterima oleh Kepala Satuan Kerja Loka Litbangkes Pangandaran, Ibu Rosiana Kali Kulla, SKM, MM, dan segenap tim Publikasi...
Literasi Informasi Kesehatan untuk KKP Pangandaran
Peneliti Loka Litbangkes Pangandaran, Ibu M. Ezza Azmi Fuadiyah (Kanan), menyerahkan paket publikasi Loka Litbangkes Pangandaran berisi Jurnal Aspirator, Buletin Inside, Buku Prosiding Seminar Kesehatan 2019, Profil dan Kalender 2021 kepada Kantor Kesehatan...
Apel Pagi Memperingati Hari Kesadaran Nasional
Segenap pegawai Loka Litbangkes Pangandaran mengikuti apel pagi dalam rangka memperingati Hari Kesadaran Nasional, Rabu 17 Februari 2021. Apel pagi dalam rangka Hari Kesadaran Nasional dilaksanakan dengan mematuhi protokol kesehatan yaitu menjaga jarak antara peserta...
Waspada Cuaca Ekstrim
Petugas sedang menebang pohon di lingkungan Loka Litbangkes Pangandaran, Jumat 5 Februari 2020. Penebangan dilakukan untuk mengantisipasi tumbangnya pohon yang dapat berdampak pada kerusakan bangunan dan instalasi jaringan. Saat ini cuaca ekstrim berupa curah hujan...
Literasi Informasi Kesehatan Bagi Masyarakat
Tim Loka Litbangkes Pangandaran menyerahkan paket berisi publikasi ilmiah ke Perpustakaan Desa Babakan Pangandaran, Rabu 3 Februari 2021. Paket publikasi ilmiah diterima oleh Kepala Desa Babakan, Bapak Undang Herdi. Loka Litbangkes Pangandaran menerbitkan publikasi...
Siswa & Siswi SMPN 3 Berkunjung Wisata Ilmiah
Rombongan dari SMPN 3 Pangandaran tiba di Loka Litbangkes Pangandaran, Kamis 27 Januari 2021. Kedatangan siswa & siswi yang didampingi oleh para guru bermaksud mengunjungi wisata ilmiah Loka Litbangkes Pangandaran. Foto bersama di depan ikon wisata ilmiah, gedung...
Tes Antibodi Pegawai Pasca Libur Nasional
Pegawai Loka Litbang Kesehatan Pangandaran sedang menjalani rapid test antibodi di ruang laboratorium, Senin 4 Januari 2021. Tes rapid antibodi bertujuan untuk keperluan pemeriksaan dan screening pegawai pasca libur nasional Natal Tahun 2020 dan Tahun Baru 2012. [DAC]
Pelantikan Pejabat Administrasi & Fungsional Loka Litbangkes Pangandaran
Dua Pegawai Loka Litbangkes Pangandaran, Bapak Kuswara, S.Sos dan Bapak Yandhi Achmad Sachli, SE, mengikuti pelantikan dalam kegiatan Pelantikan Pejabat Administrasi dan Pejabat Fungsional di Lingkungan Kementerian Kesehatan, Senin 28 Desember 2020. Kegiatan...