Workshop Metode Teach-Back Penyuluhan Interpersonal

25 Aug 2021

Beranda 9 Kegiatan 9 Workshop Metode Teach-Back Penyuluhan Interpersonal

Kepala Satker Loka Litbang Kesehatan Pangandaran, Ibu Rosiana Kali Kulla, S.K.M., M.M., memberikan sambutan dalam pembukaan Workshop Teach-Back Penyuluhan Interpersonal.

 

Kabid Kesehatan Masyarakat, Bapak dr. Tri Cahyo, mewakili Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten Garut memberikan sambutan dalam Workshop Teach-Back Penyuluhan Interpersonal.

 

Loka Litbangkes Pangandaran Pangandaran bekerja sama dengan Dinas Kesehatan Kabupaten Garut melaksanakan kegiatan Workshop Metode Teach-Back Penyuluhan Interpersonal, Rabu 25 Agustus 2021. Kegiatan kegiatan Workshop Metode Teach-Back merupakan salah satu tahapan penelitian “Model Penanganan Stunting dengan Integrasi Program WASH dan Kecacingan: Intervensi Literasi, Pemberian Makanan Tambahan dan Peran Pemangku Kebijakan di Kabupaten Garut”. Untuk mengantisipasi pandemi Covid-19 kegiatan dilaksanakan secara daring dan luring terbatas di UPTD Puskesmas Pasundan Kabupaten Garut. [DAC]

Print Friendly, PDF & Email

Ikuti

Kegiatan Sebelumnya