Selamat Pagi,
Apakah anda sudah mengetahui tempat-tempat potensial untuk perkembangbiakan Anopheles sp. Di Tempat Wisata Pangandran? Pengetahuan masyarakat mengenai penyebab dan gejala filarisis masih rendah. Perilaku berobat penderita filaris juga dinilai masih rendah.
Penasaran dengan informasi lengkapnya? Masih banyak topik menarik lainnya seputar penyakit tular vektor. Anda dapat menemukan kupas tuntas topik-topik tersebut melalui Jurnal Aspirator Vol 11 Nomor 2 Desember 2019. Jurnal Aspirator adalah jurnal ilmiah terakreditasi Sinta 2 yang diterbitkan oleh Loka Litbangkes Pangandaran yang terbit sejak Tahun 2009. Fokus utama Jurnal Aspirator adalah penyakit tular vektor khususnya arborisosis.
Silahkan mengakses artikel lengkap Vol 11 Nomor 2 Desember 2019 silahkan kunjungi tautan ini [YAS]