Food estate ini merupakan istilah menyangkut pengembangan pangan dalam skala luas yang dilakukan secara terintegrasi mencakup pertanian, perkebunan, dan peternakan di suatu kawasan.
Informasi
Filosofi PHBS, Sanitasi dan Memutus Penularan Penyakit
Filosofi PHBS (perilaku hidup bersih dan sehat), sanitasi dan memutus penularan penyakit Covid-19 adalah tiga hal yang harus terus diperhatikan. Artinya, secara filosofi program PHBS itu adalah ruh sanitasi dan keduanya sangat efektif untuk mencegah penyebaran penyakit menular yang penyebarannya berbasis pada kondisi sanitasi dan perilaku manusia yang buruk, termasuk Covid-19.
Cara Mencegah Hepatitis Akut
Cara mencegah hepatitis akut, terutama untuk mencegah risiko infeksi pada anak, orang tua agar meningkatkan kewaspadaan dengan melakukan tindakan pencegahan. Langkah awal yang bisa dilakukan adalah dengan menjaga kebersihan diri dan lingkungan.
(Prof. Dr. dr. Hanifah Oswari, Sp. A).
Program Sanitasi Perdesaan Padat Karya
Buku pedoman teknis pelaksanaan program sanitasi perdesaan padat karya ini sangat membantu Sanitarian dalam menjalankan tugasnya di lapangan. Program Sanitasi Perdesaan Padat Karya ini, yang mendukung program dalam pencegahan dan penurunan angka Stunting dengan menyediakan sarana dan prasarana fasilitas sanitasi yang layak dan berkualitas
Pendaftaran Vaksinasi Covid-19 Moderna Bagi Masyarakat Umum di Kecamatan Pangandaran
Kami sampaikan informasi pendaftaran vaksinasi Covid-19 Moderna bagi masyarakat umum di Kecamatan Pangandaran berikut ini:
Jadwal Pelaksanaan Vaksinasi Covid-19 Periode Agustus 2021 UPTD Puskesmas Pangandaran
Kami sampaikan informasi pelaksanaan Vaksinasi Covid-19 periode Bulan Agustus 2021 yang dilaksanakan oleh UPTD Puskesmas Pangandaran berikut ini:
Dirgahayu Republik Indonesia Ke-76, Indonesia Tangguh Indonesia Tumbuh!
Hari ini 17 Agustus 2021 negara kita tercinta Indonesia merayakan Hari Ulang Tahun Kemerdekaan yang ke-76. Hari ini memiliki makna yang mendalam bagi seluruh bangsa Indonesia. Dengan rasa penuh sukacita dan bersyukur kepada Tuhan Yang Maha Esa, kami...
Lempung Sebagai Nenek Moyang Manusia
Bagaimana lempung sebagai nenek moyang manusia? Kristal lempung inilah yang dapat memindahkan informasi antar lapisan-lapisan pada kristal tersebut dan menjadikannya sebagai kandidat alami yang paling mungkin untuk terjadinya organisme pertama yang hidup.